PERAN ORANG TUA DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR ANAK TINGKAT SMP DI DESA BUKE KECAMATAN BUKE KABUPATEN KONAWE SELATAN

Penulis

  • Dayu Komang Arini universitas halu oleo
  • La Taena UNIVERSITAS HALU OLEO
  • Hasniah

DOI:

https://doi.org/10.36709/jopspe.v7i3.11

Kata Kunci:

peran orang tua, motivasi belajar, anak

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisi peran orang tua dalam meningkatkan motivasi belajar anak tingkat SMP di Desa Buke, menganalisis kendala yang di hadapi oleh orangtua dalam meningkatkan motivasi belajar anak tingkat SMP di Desa Buke dan, mengatasi kendala yang di hadapi oleh orangtua dalam meningkatkan motivasi belajar anak tingkat SMP di Desa Buke. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan etno pedagogic, dilakukan dengan metode wawancara langsung dengan informan yaitu orangtua siswa yang ada di Desa Buke, Hasil dari penelitian menunjukan bahwa 1. Peran orangtua di Desa buke belum dikatakan baik karena orangtua hanya memfasilitasi anaknya tanpa adanya perhatian, untuk fasilitasnya pun seadaanya.. 2.Ada beberapa hal yang dapat dilakukan oleh orangtu dalam mengatasi kendala dalam memotivasi anak yaitu pembiasaan, pengawasan, pemberian hukuman, dan pemberian hadiah.

Referensi

Dimyati, dan Mudjiono. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta, 2013.

Haris Herdiansyah. Wawancara, Observasi, dan Focus Groups: Sebagai Instrumen Penggalian Data Kualitatif. Jakarta: Rajawali Press, 2013.

Hasbullah. Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan. Jakarta: Rajawali Press, 2013.

Hening Hangesty Anurraga. “Peran Orangtua dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik Usia 6-12 Tahun (Studi pada Program Home Visit di Homeschooling Sekolah Dolan Malang).” Jurnal Visi Ilmu Pendidikan 7, no. 3 (2019).

Hero, Hermus, dan Maria Ermalinda Sni. “Peran Orang Tua dalam Meningkatkan MotivasiBelajar Siswa Kelas V di Sekolah Dasar Inpres Iligetang.” Jurnal Riset Pendidikan Dasar 1, no. 2 (2018): 11.

Hendi, Suhendi, dan wahyu, Ramdani. “Pengantar Studi Sosiologi Keluarga.”Bandung 2001.Pustaka Setia.

Ihsana El Khuluqo. Belajar dan Pembelajaran: Konsep dasar Metode dan Aplikasi Nilai-Nilai Spritualitas dalam Proses Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2017.

Jalaluddin. Psikolog Agama: Memahami Perilaku dengan Mengaplikasikan Prinsip-Prinsip Psikologi. Jakarta: Rajawali Press, 2012.

Rumbewas, Selfia S, Beatus M Laka, dan Naftali Meokbun. “Peran Orang Tua Dalam Miningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik di Sd Negeri Saribi.” Jurnal EduMatSains 2, no. 2 (2018): 12.

Skripsi Erma Fitriana “Peran Orangtua dalam memotivasi belajar anak di dusun VI tanjung mulya kampung tanjung ratu ilir kecamatan way pengubuan lampung tengah” 2020

Skripsi Lilia Kusuma Ningrum “Peran Orang Tua Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Anak di Kelurahan Margorejo 25 Plos Kecamatan Metro Selatan” 2020.

Skripsi M.Yusuf “Peranan Orang Tua Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Anak di Dusun Campagaya Desa Lentu Kabupaten Jeneponto” 2021

Diterbitkan

2022-11-20

Terbitan

Bagian

Articles