ANALISIS PENDAPATAN MASYARAKAT SEKITARAN PANTAI DI DESA TAIPA KECAMATAN TAIPA KABUPATEN KONAWE UTARA

Authors

  • Serlyanti Jurusan Pendidikan Ekonomi FKIP UHO
  • Muh. Ilham UNIVERSITAS HALU OLEO
  • Edy Karno UNIVERSITAS HALU OLEO

DOI:

https://doi.org/10.36709/jopspe.v9i2.264

Keywords:

Pendapatan, Pariwisata, Pesisir

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengtahui serta memberikan penjelasan mengenai analisis pendapatan masyararakat yang berada di desa Taipa Kec. Taipa, Kab. Konawe Utara. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan data primer yaitu bersumber dari informan atau masyrakat desa Taipa, serta data sekunder yang bersumber dari berbagai artikel jurnal, buku dan dokumen dokumen teks yang dapat dipertanggungjawabkan informasinya. Hasil dari penelitian ini yaitu  di kawasan wisata pantai taipa memberikan kontribusi pendapatan rata-rata bagi responden setiap bulannya  sebesar Rp.205.000,00 dengan R/C Ratio yang diperoleh 0,08. Hal ini menunjukkan usaha masyarakat (responden) tidak layak dikembangkan karena tidak memberikan keuntungan sehingga masyarakat harus mencari alternative lain untuk memenuhi kebutuhan keluarga mereka.

References

Anggraini, Anisa Ayu 2013, Analisis Dampak Ekonomi Wisata Bahari Terhadap Pendapatan Masyarakat Dipulau Tidung. Jurnal Online Institut Teknologi Nasional.

Anggraini, Rani Puspita. 2018. Dampak Pengembangan Industri Pariwisata Terhadap Kondisi Ekonomi Masyarkat Sekitar. Sripsi. Fakiultas Ilmu Sosial Dan Politik Universitas Lampung.

Anoraga. Pandji 2002. Koperasi Kewirausahaan dan Usaha Kecil. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Arjana. I Gusti Bagus. 2015. Geografi Pariwisata Dan Ekonomi Kreatif, Depok: PT RajaGrafindo Persada

Basu Swasta dan Irawan, 2005, Manajemen Pemasaran, Yogyakarta, Penerbit Liberti, h. 7.

Bogdan, Robert C. and Taylor sari Knop Biklen, 2004, Qualitative Reseach for Eduication (London: Allyn & Bacon, Inc,) h. 4

D.G Bengen, Ekosistem dan Sumberdaya Alam Pesisir dan Laut (Sinopsis), Pusat Kajian Sumberdaya Pesisir dan Lautan (PKSPL). (Institut Pertanian Bogor, 2001), h. 56.

Fandeli, C. & Muklison 2000. Pengusahaan Ekowisata. Yogyakarta: UGM.

Fandeli, Dasar-dasar Managemen Kepariwisataan Alam, (Yogyakarta: Penerbit Liberty, 1995), hlm 3.

Fandeli. C, 2001. Dasar-Dasar Kepariwisataan Alam. Liberty. Yogyakarta.

Firguanti. Yudi. 2013 Perkembangan Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Pesisir Pantai, Universitas Negeri Gorontalo: Jurnal tidak diterbitkan

Firmansyah Rahmi, Pedoman Kelompok Sadar Wisata, (Jakarta: Direktur Jendral Pengembangan Destinasi Pariwisata Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, 2012), hal 5

Janianton Damanik, Pariwisata Indonesia Antara Peluang dan Tantangan, (Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2013), h 4.

Khoiriyah. Binti Alfi. 2018. Strategi Pengembangan Fasilitas Wisata Cemara Sewu Tulungagung Untuk Menarik Wisatawan, Tulungagung: Skripsi tidak diterbitkan 2018

Kurniawan, W. (2015). Dampak Sosial Ekonomi Pembangunan Pariwisata UmbulSidomukti Kecamatan Bahdungan Kabupaten Semarang. Laporan Penelitian, 1-20.

Lutfiyati Asfi Dwi (2020), Potensi Pariwisata Pantai Sine dalam Mengembangkan Sektor Usaha Masyarakat dengan Studi Kasus Pesisir Pantai Sine Tulungagung. http://repo.iain-tulungagung.ac.id/11027/ . diakses 14 Januari 2022.

Matthew Miles dan A. Michael Huberman. Analisa data Kualitatif: Buku Sumber Tentang Metode-Metode Baru. (Cet. I; Jakarta: UI Press, 2002), h. 15.

Niswonger, 1992. Prinsip-prinsip Akuntansi. ( Online).Carapedia.Com>definisi. (Diakses 10 Maret 2014)

Oka A Yoeti, 1996, Pengantar Ilmu Pariwisata, (Bandung: Angkasa, 1996), hal 36-37

Pendit, Nyoman S. 2003. Ilmu Pariwisata Sebuah Pengantar Perdana. Jakart:Pradnya Paramita.

Pitana & Gayatri. 2005. Sosiologi Pariwisata. CV. Andi Offset. Yogyakarta.

Pratama, Angga Septian (2020), Analisis Dampak Pengembangan Pariwisata Pantai Pink Terhadap Peningkatan Ekonomi Masyarakat Tanjung Luar Kecamatan Keruak Kabupaten Lombok Timur, http://repository.ummat.ac.id/965/1/COVER%20%20-%20BAB%203.pdf diakses 14 Januari 2022.

Putra Satrio Hutama (2020). Potensi Obyek Wusata Pantai Gemah dan Pengaruhnya Terhadap Perekonomian Masyarakat Sekitar di Kabupaten Tulungagung. http://repo.iain-tulungagung.ac.id/9622/ . diakses 14 Januari 2022.

Rahmi Syahriza, 2014, Pariwisata Berbasis Syariah: Telaah Makna Kata Sara dan Derivasinya Dalam Al-Qur’an, Jurnal Human Falah, Vol.1, No.2, 2014.

Risnawati. (2020). Strategi Pengembangan Objek Wisata Pantai Bone Sebagai Daerah Tujuan Wisata Di Buton Utara. Jurnal Online Program Studi Pendidikan Ekonomi, Vol.5, No.2, 2020.

Rohmin Dahuri, Paradigma Baru Pembangunan Indonesia Berbasis Kelautan. Orasi Ilmiah Guru Besar Tetap Bidang Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Lautan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. IPB, 2003. www.IPB.proxy.co.id Diakses tanggal 16 Desember 2021.

Ronny Hanitijo Soemitro, 2000. Metodologi Penelitian Hukum, Jurumetri dan Sosial, (Ghalia Indonesia: Jakarta,, h. 52-53.

Saifullah. 2000. Kajian Pengembangan Pariwisata Bahari Dan Kontribusinya Pada Kesejahteraan Masyarakat Pesisir Di Pulau Weh (Sabang)[Tesis]. Bogor: Program Pasca Sarjana ITB.

Sobri (1987:50) Pendapatan Masyarakat. ( Online). Blogspot. Com// Pengertian - Pendapatan. (Diakses 10 Maret 2014)

Soebiyantoro Ugy, 2009. Pengaruh Ketersediaan Sarana Prasarana, Sarana Transportasi Terhadap Kepuasan Wisatawan” Jurnal Manajemen Pemasaran, Vol. 4, No. 1, 2009, hlm. 19-20.

Soekartiwi, 1991. Analisis Pendapatan. ( Online). www. Rumus pendapatan Com// Analisis Pendapatan. (Diakses 10 Maret 2014)

Sugiyono, 2012, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D (Bandung: Alfabeta, 2012), 225 9

Undang-Undang Republik Indonesia No 10 Tahun 2009 Tentang Kepariwisataan

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 9 Tahun 1995 Tentang Usaha Kecil

Wahab, Salah, Manajemen Kepariwisataan, Alih Bahasa Fans Gromang. Jakarta: Pradnya Paramita, 2003), h. 5.

Wahid, A. (2015). Strategi Pengembangan Wisata Nusa Tenggara Barat Menuju Destinasi Utama Wisata Islami. Skripsi, 1-134.

Wiwik dan Farid Ma`ruf. 2016. Pemberdayaan Masyarakat Pesisir Melalui Program Pemberdayaan Masyarakat Pesisir dan Pantai di Kabupaten Tuban, Surabaya: Jurnal tidak diterbitkan

Yoeti, A. O. (2013). Pemasaran Pariwisata. Bandung: CV Angkasa

Downloads

Published

2024-05-31

Issue

Section

Articles